Selasa, 24 Mei 2011

Workshop penyusunan Pedoman Pendidikan Ramah Anak

Alhamdulillah LFA dan perkiraan anggaran untuk Program di DAS Citarum berhasil disusun bersama Zamzam dari draft yang dikirim Ova.

Selanjutnya mencermati draft dummy buku pedoman kebijakan PRA yang dikirim Zamzam beberapa hari yang lalu.
Draft ini belum sempat dituntaskan karena Zamzam sakit dan aku masih mengerjakan hal lain.

Akhirnya hasil edit draft dummy Bab 1, Bab 2, dan Bab 3 dapat dikirimkan ke Ibu Ninin dan Mbak Valent sebelum berangkat ke Bogor pk 9.30.

Pukul 14.00-17.00 23 Mei 2011
1.kilas balik proses penyusunan draft pedoman :
a. Mindmap sekolah ramah anak 4 Maret 2011
b. Hasil workshop 10-11 Maret
c. Hasil workshop 26-27 April
2. Pembahasan Draft Dummy Bab 1
3. Editing Judul dan Outline Buku
4. Diskusi Kelompok :
a. Kelompok 1 : Draft Bab 1
b. Kelompok 2 : Draft Bab 2
c. Kelompok 3 : Draft Bab 3.
5. Finalisasi draft

Tidak ada komentar: